Kamis, 08 Mei 2014

KUE KHAS KALIMANTAN TIMUR

kue karaban
                  KUE KARABAN

Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
  • 250 gram tepung beras, ayak
  • 150 gram gula merah, sisir halus
  • 1/2 sendok teh adas manis, sangrai
  • 1/2 sendok teh garam
  • 100 ml santan dari 1/4 butir kelapa
  • minyak untuk olesan
Cara Membuat :
  1. Campur tepung beras, gula merah, adas manis, garam, dan santan. Uleni sampai berbutir.
  2. Letakkan adonan diloyang 20×20 yang dioles minyak dan dialas kertas roti.
  3. Kukus 30 menit sampai matang. Angkat. Dinginkan.
  4. Potong-potong.
Untuk 8 porsi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar